Maret 2023

Sorgum Menjadi Tanaman Pangan Alternatif untuk Mengatasi Dampak Perubahan Iklim di Manggarai Timur

Perubahan iklim sudah sedang berlangsung di Manggarai Timur-Nusa Tenggara Timur, berdampak kepada sektor pertanian pangan. Perubahan Iklim yang ditandai dengan kondisi musim kemarau yang lebih panjang, musim hujan bergeser, suhu udara meningkat dan curah hujan sangat tinggi berpengaruh terhadap produksi padi, baik di lahan sawah beririgasu tehnis maupun di sawah tadah hujan. Saat ini terjadi […]

Sorgum Menjadi Tanaman Pangan Alternatif untuk Mengatasi Dampak Perubahan Iklim di Manggarai Timur Read More »

Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona Prioritaskan Isu Perubahan Iklim dalam Musrenbang

Isu perubahan iklim menjadi salah satu bahasan di dalam Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Kabupaten Pesawaran, Selasa, 21/3/2023. Kepala Bappeda Lampung Mulyadi Irsan, mewakili Gubernur Lampung, sekaligus membuka acara, mengatakan, isu perubahan iklim ini sesuai dengan visi dan misi Gubernur yaitu pembangunan yang berkelanjutan. Saat ini, kata dia, Lampung sering terjadi kejadian iklim ekstrem atau adanya

Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona Prioritaskan Isu Perubahan Iklim dalam Musrenbang Read More »

Isu Perubahan Iklim Menjadi Prioritas Pada Musrenbang Pesawaran

Lampung1.com, PESAWARAN_Isu perubahan iklim menjadi salah satu bahasan di dalam Musyawarah Rencana Pembangunan (MUSRENBANG) kabupaten Pesawaran yang dilaksanakan pada hari ini di Aula Pemda Pesawaran. Seperti yang disampaikan oleh Kepala BAPPEDA Provinsi Lampung Mulyadi yang mewakili Gubernur Lampung sekaligus membuka acara ini menyatakan bahwa sesuai dengan Visi dan Misi Gubernur yaitu pembangunan yang berkelanjutan. Saat

Isu Perubahan Iklim Menjadi Prioritas Pada Musrenbang Pesawaran Read More »

Mari Ikut Serta dalam Aksi Ketahanan Iklim!

Hubungi Kami Untuk Informasi Lebih Lanjut

Scroll to Top